Awal Pertemuan kami pada tahun 2016. Sebagai teman sekelas di perguruan tinggi "Sekolah Tinggi Multimedia MMTC Yogyakarta" menjadi teman baik yang saling support dan bertukar cerita. Beberapa kali menjadi menjadi partner di project acara TV dan Radio tugas kampus kami. Menjalin kedekatan dan hubungan di tahun 2018. Dan di tahun inilah perjalanan cinta kami di mulai
5 Juni 2023, Kami memutuskan untuk satu langkah lebih dekat. Keluarga Rajiv datang untuk melamar untuk melanjutkan ke jenjang pernikahan
Bismillahirrahmanirrahim. Hidup baru kami akan dimulai pada titik ini. Kami siap memulai petualangan baru.
Doa Restu Anda merupakan karunia yang sangat berarti bagi kami. Namun jika memberi adalah ungkapan tanda kasih Anda, Anda dapat memberi kado secara cashless.