Dan di antara tanda-tanda (Kebesaran)-Nya ialah Dia menciptakan pasangan-pasangan untukmu dari jenismu sendiri, agar kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan dia menjadikan diantaramu rasa kasih dan sayang. Sungguh, pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda Kebesaran Allah bagi kaum yang berfikir.
(Q.S Ar Rum : 21)
Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Maha suci Allah telah menciptakan Makhluknya secara berpasang-pasangan. Ya Allah, perkenankanlah kami Menikahkan putra putri kami:
Said Khazinul Arkan, ST
Putra pertama dari Bapak Said Arinal Fuadi dan Ibu Syarifah Munira
numberless times, in life after life, in age after age forever.”
– Rabindranath Tagore –
Wedding Wishes
Ucapan selamat dan kebahagiaan bisa dari mana saja. Tanpa berjabat tangan atau pelukan hangat, masih ada simpul senyum dan doa baik yang kami harapkan.